Perlu sobat ketahui bahwa Printer Canon MP237 atau apapun merk printer canon lainnya biasanya dibuat untuk melakukan pengaturan awal setelah beberapa penggunaan. Namun untuk melakukan pengaturan awal ini terhadap printer canon tidak semua orang bisa, mungkin kebanyakan orang akan membawanya ke service center printer. Oke, mungkin itu adalah langkah yang aman. Tapi jika sobat ingin mencoba melakukan reset printer canon sendiri, berikut kami sampaikan cara reset printer canon MP237.
Langkah Pertama:
- Matikan printer canon MP237 dengan menekan tombol power
- Tekan dan tahan tombol STOP/RESET kemudian langsung tekan tombol power dan tahan, jadi tombol RESET dan POWER dalam keadaan ditekan semuanya
- Lepas tombol STOP/RESET tombol POWER jangan dilepas
- Saat tombol POWER masih ditekan, tekan tombol STOP/RESET sebanyak 6x tidak boleh lebih atau kurang
- Pada saat menekan tombol STOP/RESET yg ke 6, lepaskan tombol POWER bersamaan dengan melepaskan tombol STOP/RESET
- Printer Canon MP237 sobat dalam keadaan SERVICE MODE
Langkah Kedua menggunakan Tool :
Setelah sobat manxi melakukan langkah pertama diatas dengan urut dan benar tanpa ada kesalahan, maka langkah selanjutnya yang harus dilakukan adalah mereset printer canon ip2770 dengan menggunakan software resetter canon MP237. Cara reset printer canon ip2770 mudah dan cepat dengan software resetter adalah sebagai berikut
- Download software resetter canon MP237 lebih dahulu, (CANON_MP237_RESETTER)
- Exctract software resetter yang telah sobat download
- Siapkan 2 lembar kertas di printer, hal ini untuk proses print pada waktu sobat mereset printer canon MP237.
- Klik Set seperti tampak digambar diatas nomer 1 (satu) maka printer akan ngeprint dengan tulisan dibawah ini.
- Klik Set yang kedua kemudian dilanjutkan EEPROM dan akan muncul kotak dialog maka klik OK printer akan printing lagi dengan hasil cetakan seperti gambar dibawah ini
- Ketika printer sudah print/mencetak kertas yang kedua berarti anda telah berhasil mereset.
- Jika sobatkuh kurang yakin bisa dibuktikan dengan anda matika printer dan hidupkan kembali kemudian anda lakukan dengan pengetesan bisa dengan Tes Print atau langsung mencetak file dokument.
No comments:
Post a Comment